Sabtu, 23 Mei 2015

Kerajinan Tangan Dari Kardus


Kerajinan Tangan Dari Kardus
Di bawah ini adalah aneka ide kerajinan tangan yang terbuat dari kardus. Gambar di bawah ini meunjukkan bahwa kardus bisa dimanfaatkan kembali menjadi beragam barang unik dengan sedikit mengolah daya kreatifitas. 
Kardus bisa didapatkan dengan sangat mudah baik yang bekas maupun yang masih baru jenis kertas kardus yang cukup tebal membuat kardus sering dipakai sebagai wadah pembungkus berbagai barang elektronik. Tapi tidak hanya itu saja, karena kepraktisannya berbagai barang juga sekarang ini banyak dibungkus dengan kardus. Dan hampir di setiap rumah pasti bisa kita temukan berbagai macam kardus bekas yang tidak terpakai lagi. Nah, kardus kardus tersebut bisa kita manfaatkan lagi untuk membuat aneka kerajinan tangan dari kardus. 


  • Hiasan Dinding















  • Lampu

     

 
  • Figura Foto












  • Hiasan Rumah



     


  • Tas


    

  • Tempat Tisu


 






Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Red Crown Glitter Ribbon